--> Skip to main content

Glenn Fredly Meninggal karena Infeksi Otak

 Glenn Fredly Tutup Usia 

Glenn Fredly Deviano Latuihamallo alias Glenn Fresly tutup usia, dia meninggal dunia pada hari Rabu (8/4/2020) pukul 18.47 WIB, di Rumah Sakit Setia Mitra Fatmawati, Jakarta Selatan.
Berita terakhir disebutkan bahwa Glenn meninggal karena infeksi pada otak, bahasa medisnya adalah Meningitis. 

Glenn Fredly lahir di Jakarta, 30 September 1975 – meninggal di Jakarta, 8 April 2020 pada umur 44 tahun. Dia adalah seorang penyanyi dan pencipta lagu asli Indonesia.

Perjalanan singkat Glenn Fredly 


Awal karier Glenn Fredly saat dia menjadi vokalis “Funk Section”. Pada tahun 1995 (setahun setelah ia lulus SMA pada tahun 1994). Funk Section meluncurkan sebuah album eksklusif yang dikemas secara apik.
Tiga tahun kemudian, Glenn bernyanyi solo dan meluncurkan sebuah album yang bertajuk GLENN dengan bermodalkan 8 buah lagu. Dalam album ini terdapat 3 buah lagu yang sering dinyanyikan Glenn yaitu “Kau” dan “Cukup Sudah” serta “MOBIL MAMA” yang menjadi hits di Malaysia.


Pencapaian seorang Glenn Fredly, berikut Diskografi

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar